SMP-SMA Integral Arrohmah Tahfizh dalam meningkatkan mental santri menjadi pemimpin yang siap memikul amanah Allah sebagai hamba dan Kholifah, kegiatan Taekwondo menjadi salah satu ajang dalam mengambil peran tersebut. Dengan kegiatan ini kepercayadirian santri semakin meningkat.
Santri akan dilatih fisiknya untuk membela diri sehingga memiliki ketahanan fisik dan mental yg kuat untuk berkecimpung dimasyarakat kelak.